Archive for 2015
Masjid Al Mansyur: Aksi Nekat di Atas Menara Demi Kemerdekaan

Masjid Al Mansyur dengan menara yang jadi saksi sejarah
Dengan lihai saya
memiringkan badan ke kanan ke kiri. Pinggul pun kadang saya putar beberapa
puluh derajat agar bisa berkelit di antara gerombolan manusia yang lalu lalang.
Tak ketinggalan.
22 Nov 2015
Posted by Yulian Ma'mun
Puasa Plastik

Emergency!
Darurat!
Sepertinya
tak ada lagi tempat untuk memperoleh makanan yang aman dari zat berbahaya.
Kabar adanya bakso, kikil, tahu, ikan asin dan kolang-kaling yang tercemar
formalin saja sudah bikin deg-degan. Sekarang beras,.
28 Jun 2015
Posted by Yulian Ma'mun
Ramadhan Pertama

Ramadhan Pertama
Ini sahur pertamaku,Ketika pagi masih teramat butaGerlap gumintang saling sahutMenemani di antara sunyiIsi ceruk lambung dengan gumpalan berkah
Ini puasa pertamaku,Menelusuri liku lapar dahagaGenggam kendali kelima indra
Ini.
Design: Sampul Pedoman Manajemen Resiko

Desain ini menggunakan desain kotak berwarna-warni yang terletak secara ketupat. Gambar itu merepresentasikan sebuah kubus rubik, mainan teka-teki mekanis yang sedang digandrungi anak muda (dan dewasa). Filosofinya adalah sebagai simbol aneka resiko.
Kacamata Macan

Selepas menyantap nasi kotak sesudah
pengajian, kami berlima duduk lesehan di lantai ruang pertemuan lantai 4.
Ruangan ini multi fungsi karena juga dipakai sebagai tempat shalat berjamaah.
Serta merta Pak Edi mengeluarkan kotak
kacamata dari.
Kartu Pos Tiba di Seberang

“Hello Yulian,
I received your beautiful postcard. Thank you very much!
My best wishes to you
Holger”
Kartu pos pertama saya di komunitas Postcrossing telah tiba di Jerman. Pagi tadi.
Batuk Bukan Penyakit

Sambil
membetulkan letak kacamatanya yang melorot di atas hidung, Pak Dokter menyuruh
saya membuka mulut lebar-lebar sambil menjulurkan lidah. Dokter keturunan
Tionghoa ini tetap ramping di usianya yang sudah 50 tahunan. Rambut lurusnya
disisir belah.
Indonesia (Juga) Punya Museum Nasional

Status gedung putih
berpilar enam tiang klasik di teras utamanya ini tidak main-main: Museum
Nasional. Dengan kata lain gedung yang terletak di Jalan Merdeka Barat, tepat
di seberang Monas tidak jauh dari Istana Negara ini adalah museum utama negara.
16 Mar 2015
Posted by Yulian Ma'mun
Jangan Sembarang Berdendang

Seorang gadis kecil, saya taksir
usianya sekitar 7-8 tahun memakai gaun warna merah muda. Rambutnya hitam bergelombang sebatas pundak, sedangkan sebaris rambut lainnya
membentuk poni menutup dahinya yang berwarna kuning langsat. Manis
sekali.
27 Feb 2015
Posted by Yulian Ma'mun